RSS

Membuat Tombol keluar di Visual Basic 6.0


Selamat datang sebelumnya, kali saya akan posting tentang visual basic yaitu Membuat Tombol keluar di Visual Basic 6.0. Membuat tombol ini merupakan perintah yang paling dasar dari pemprograman di Visual Basic 6.0



Apa yang harus di persiapkan :
-          Commond button


Masukkan kode berikut :

Private Sub Command1_Click()
End
End Sub

Atau
Private Sub Command1_Click()
Unload me
End Sub

Dengan cara klik 2 x commond button lalu ketikkan kode diatas.

itulah tutorial sederhana saya untuk kali ini, semoga bermanfaat




  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

1 komentar:

Unknown mengatakan...

gmana cara membuat tombol yg aktif di layar dengan mengklik pake mouse dari satu tombol sampai tombol ke seratus misalnya dan bisa kerja di port atau komputer....jelas bikin swith di pc dan sampai keluar konektor di cpu outnya...minta componen hardware dan sofewarenya.....dan apa saja...mksh atas informasinya....sukses slalu.....wslm

Posting Komentar